Rabu, 02 Oktober 2019

Permasalahan putus sekolah di Indonesia

Dampak : 
- Tingkat pendidikan Negara Indonesia menjadi rendah

- Tahun 2015 tercatat masih ada 5,3 jt anak usia 7 - 18 tahun yang tidak sekolah namun pada tahun 2016 menurun

- Semakin banyak pengemis dan gelandangan karena tidak memiliki pendidikan yang tinggi

- Semakin tinggi tingkat pengangguran karena orang-orang yang ingin bekerja tidak memiliki pendidikan yang tinggi

Solusi :
- Pemerintah seharusnya menyediakan sekolah gratis untuk orang yang tidak mampu membiayai sekolah

- Jika pemerintah tidak menyediakan sekolah untuk orang yang kurang mampu setidaknya,pemerintah memberikan buku-buku untuk orang yang kurang mampu

-  Pemerintah juga mensubsidi kan sekolah agar terjangkau oleh orang yang kurang mampu

Nama : 
Rayi Daffa H / XI IPS 1
Rifki Naufal M / XI IPS 1
Salman Alfarisi / XI IPS 1

Tidak ada komentar:

Posting Komentar